Halaman

Minggu, April 19, 2009

Jalan-jalan ke kebun binatang bandung

Seru juga ya jalan-jalan ke kebun binatang bandung. HTM nya Rp 11.000 per orang (di atas 3 tahun). Kalau mau tunggang gajah, naik perahu, flying fox (buat anak kecil) harus bayar lagi, tapi aku gak tau pasti nominalnya berapa. Kondisi di dlm juga sekarang udah mulai bersih dan agak tertata dibanding beberapa tahun lalu. Malah sekarang lagi dibangun kandang2 baru. Mungkin dengan penataan kandang yang berubah hewan2 ga terlalu bosan kali ya. heheh.. Tapi untuk hewan2 yg besar terutama, badannya masih kurus2. Entah karena kurang makanan dan perawatan atau karena stres hidup di dlm kandang terus.
Tadi sempet keliling2 di komplek primata, ada beberapa yang lagi gendong anaknya. Berarti perkembangbiakan mereka juga ga ada masalah ya. Stres sih stres tapi urusan berkembangbiak mah jalan terus. :D
Urusan penamaan hewan dan statusnya juga masih kurang memuaskan pengunjung. Kadang ga keliatan jelas tuh papan namanya. Tapi overall, kita semua cukup puas sama kegiatan jalan2 ke kebun binatang bandung tadi.

Jumat, April 17, 2009

I saw a rainbow just now

I haven't seen rainbow for years. But today, just now.. I saw a rainbow in the sky. Wow.. it's so beautiful, gorgeous. The combination of its colour was so clear. It showed up between the clouds. I hope i could see another rainbow next time.

Kamis, April 16, 2009

Anaknya lingling (lagi)

Lagi2 tentang anaknya lingling, kucing tetangga yang suka dtg ke rumah utk minta makan. Kali ini lingling ngelahirin lagi. Anaknya (mungkin) ada 4. Tapi lahirannya mencar-mencar. Yang satu di halaman rumah, yg lain di atas langit2 rumah tetangga sebelah. Parahnya, linglingnya ga peduli sama anak2nya. Jadi bingung deh, yang 3 sih udah bisa bareng sama si lingling itu, tapi yang satu lagi susah bgt utk diambil dari atap rumah. 2 hari dia ngeok2 teriak manggil ibunya tapi teriakannya sia2. Hati aku sebenernya ancur bgt tiap kali denger anak kucing itu ngeong2. Rasanya pengen ngebongkar atap rumah itu. Kasian bgt.. Kebayang aja dia kelaparan, kedinginan, matanya pun blm bs ngebuka, yg bisa dia lakuin cuma teriak walaupun itu sia2. Aku marah sama lingling. Kenapa bisa dia tega sama anak2nya.
Waktu itsi ngelahirin, malah dia over protective sama anak2nya. Sampe sekarang pun kadang masih over protective. Brapa puluh kali lingling hamil, anaknya ga ada yg idup. Mudah2an anak kucing yg terperangkap itu ga menderita lama2. Kalaupun harus mati, aku harap secepatnya.
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...